Seperti yang sudah diketahui, K Vision memang termasuk salah satu televisi parabola yang paling banyak dipakai oleh K Vision. Salah satu produk decoder yang baru adalah GOL yang berasal dari singkatan Gardiner, Optus, dan juga LGsat. Apabila Anda ingin mengetahui daftar nomor frekuensi K Vision Optus dan informasi tentang cara setting-nya, maka simaklah beberapa informasi berikut ini.
Baca Juga : Frekuensi Telkom 4 K Vision
Frekuensi K Vision Optus
Sebelum itu, ada baiknya jika kita berkenalan terlebih dahulu dengan produk GOL bagi Garmedia ini. Transponder yang satu ini berperan besar karena mampu memberikan siaran yang bersifat free to air dan sangat mudah untuk ditangkap oleh decoder yang lainnya. Berikut ini adalah informasi frekuensi K Vision terbaru yang dimiliki oleh produk GOL ini.
- FEC :
2/3
- Polaritas :
Horizontal
- Symbol Rate :
31000 kSps/kHz
- Frekuensi :
12436
Optus termasuk ke dalam receiver yang bergabung di Garmedia karena merekalah yang menggandeng tiga produsen receiver termasuk LGsat dan juga Gardiner. Frekuensi Optus 66hd berada di satelit Measat 3a dan memiliki sifat free to view sehingga channel yang ada di dalamnya dapat disaksikan secara gratis dengan syarat Anda harus memakai receiver yang sudah direkomendasikan oleh GOL tadi.
Artikel Terkait :
Cara Menyusun Channel K-Vision Optus 66 HD
Pengaturan pada receiver Optus 66 HD memang sudah diatur sedemikian rupa sehingga Anda diberikan kebebasan untuk mengurutkan atau pun menyusun channel yang sesuai dengan keinginan Anda. Langkah menyusun channel di receiver Optus 66 HD yang dapat Anda lakukan adalah seperti berikut ini:
- Langkah yang pertama yaitu Anda bisa menekan bagian ‘
Menu
’ pada remote terlebih dahulu, kemudian carilah bagian menu ‘Edit Siaran
’ - Pada menu Edit Siaran Televisi, tekan opsi
OK
atau bisa juga dilakukan dengan mengarahkan tanda panah menuju ke arah kanan. - Selanjutnya, Anda dapat menekan angka
2
pada remote agar bisa memindahkan channel yang sudah Anda simpan. - Apabila Anda ingin memindahkan channel tersebut satu per satu, maka Anda hanya perlu mengarahkan channel yang ingin dipindahkan lalu tekan opsi
OK
. - Namun, apabila ingin memindahkan banyak channel dalam waktu yang bersamaan maka Anda dapat melakukannya dengan memilih channel tertentu lalu tekan tombol berwarna
hijau
yang ada di remote. - Jika channel sudah dipilih, tempatkanlah mereka pada posisi yang memang Anda inginkan lalu tekan opsi
OK
. - Dengan begitu, susunan channel Anda sudah berhasil disimpan, kemudian tekan tombol
Exit
agar bisa keluar dari pengaturan. - Nanti akan muncul notifikasi di layar yang berbunyi ‘
Apakah Kamu Ingin Menyimpan
?’ lalu pilih opsiOK.
- Klik opsi
Exit
sekali lagi agar bisa keluar dari menu Pengaturan secara keseluruhan. - Proses penyusunan channel pun selesai secara sepenuhnya, dan Anda bisa segera menikmati tayangan televisi Anda dengan lebih nyaman lagi. Apabila ternyata cara ini tidak berhasil, maka kemungkinan besar Anda melewatkan beberapa langkah tertentu sehingga tidak ada salahnya jika Anda mengulangi langkah yang sudah dijelaskan di atas tadi dari awal.
Baca Juga :
Nah, itu dia beberapa hal tentang frekuensi K Vision Optus dan juga cara menyusun channel di Optus yang dapat menjadi bahan informasi baru bagi Anda. Semoga informasi tersebut dapat memberikan Anda sedikit bantuan ketika memang Anda mempunyai receiver Optus 66 HD namun masih merasa sedikit kebingungan dalam mengoperasikannya.
Hidup mandiri adalah jalan hidupku, tetap tegar menjalani walau setiap saat galau menanti. Mengisi kesibukan di bidang elektronik, sebagai hobby saja. Tinggal di Klaten Jawa Tengah.